Cerita Dari Sahabat Episode Meraup Rezeki Si Barong

Provinsi Bali dengan luas perairan laut ± 95.000Km2 , dihitung berdasarkan panjang garis pantai dan batas 200 mil laut dari garis pantai, memiliki banyak potensi yang bisa dikembangkan, salah satunya adalah rumput laut.

Gulma laut atau rumput laut merupakan salah satu sumber daya hayati yang terdapat di wilayah pesisir dan laut.

Patas adalah desa di kecamatan Gerokgak, Buleleng, Bali, Indonesia yang mengembangkan budidaya rumput laut.

Komoditas rumput laut jika diseriusi bisa mengentaskan kemiskinan. Terbukti, rumput laut barong mensejahterakan petani desa patas.

Lihat juga...