Pansus: Dua Anak Pejabat Pemprov Kalteng Dapat BLT
Misalnya, warna merah masyarakat penerima bansos yang berasal dari Pemerintah Pusat, warna biru dari Pemerintah provinsi, kuning dari Kabupaten/Kota, dan seterusnya.
“Bisa juga digunakan stiker sebagai penanda. Terpenting itu, agar dapat diketahui siapa yang sudah dan belum mendapatkan bantuan dari pemerintah akibat,” demikian Freddy Ering. (Ant)