Browsing Tag: "BAB"

BAB

2,5 Juta Keluarga di Jateng Belum Miliki Jamban Sehat

“Di dunia ini banyak didominasi penyakit menular, karena infeksi saluran usus, karena banyak orang yang buang air tidak di jamban, namun di sungai, di laut atau di kebun. Termasuk di Indonesia, di antaranya juga di Jateng, seperti diare,…

Ratusan Warga Jatirahayu Bekasi Masih BAB Sembarangan

Masih ada ratusan warga di wilayah kelurahan Jatirahayu, Pondokmelati, Kota Bekasi, Jawa Barat  yang buang air besar atau BAB sembarangan dengan langsung ke kali atau ke comberan, karena tidak memiliki septic tank.

Kawasan Kumuh Perlu Dibangunkan IPAL Komunal

“Terdapat 14 RT di keluruhan itu yang ditetapkan sebagai kawasan kumuh. Pada 2017 lalu kami data ada 1.700 Kepala Keluarga, tapi pada saat ini berubah karena yang pindah, ada juga pendatang baru. Perlu divalidasi lagi,” terangnya Selasa…

Kecamatan Purbalingga Belum Bebas ODF

ʺIni tentu sangat memalukan, karena Kecamatan Purbalingga merupakan pusatnya Kabupaten Purbalingga, tetapi ternyata kesadaran masyarakatnya dalam hal sanitasi, kesehatan, jambanisasi masih sangat rendah,ʺ kata Plt. Bupati yang biasa disapa…

Baru Enam Kelurahan di Bekasi Bebas ODF

"Program open defecation free (ODF) terus berlanjut hingga tahun mendatang. Sampai Kota Bekasi bebas ODF," kata Tanti, sembari menambahkan, acara tersebut merupakan puncak peringatan hari Kesehatan Nasional ke-56 di Kota Bekasi.