Kejari Bekasi tahan dua tersangka kasus Bansos Kandang Kambing
Kejaksaan Negeri Kota Bekasi resmi menetapkan dua tersangka kasus bantuan sosial (Bansos) kandang kambing melalui dinas Ketahanan Pangan, Pertanian Dan Perikanan Kota Bekasi.
Tren