Nanik Merintis Usaha Bandeng Presto Khas Semarang Sejak 1995
Dari coba-coba tersebut, ternyata mendapat respons yang bagus dari konsumen." Dahulu bandeng duri lunak belum dikenal seperti sekarang. Jadi, saya merintis pelan-pelan, produksi awal baru 5-10 kilogram. Ternyata responsnya bagus, permintaan…