Jumlah Penumpang Libur Akhir Tahun Bandara Juanda Diperkirakan Mencapai 25 Ribu Orang
Bandara Internasional Juanda Surabaya, Jawa Timur, memprediksikan, puncak arus penumpang libur akhir tahun di bandara setempat, akan menembus angka 25 ribu orang penumpang. Puncak tersebut diperkirakan terjadi pada 24 Desember 2020.