KKP dan SKK Migas, Menyusun RZWP3K
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) bersama dengan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas), menyusun Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil atau RZWP3K.