Bulog Timika Jamin Stok Beras hingga Akhir Tahun
Menurut dia, beras yang disuplai ke gudang Bulog Timika tersebut didatangkan dari Bulog Merauke. Adapun pengiriman beras dari Timika ke Wamena dilakukan hampir setiap hari menggunakan penerbangan pesawat kargo Jayawijaya Air.