Konsumsi Tembakau Tinggi Berpotensi Gagalkan Target Generasi Emas
Ketua Pusat Kajian Jaminan Sosial (PKJS) Universitas Indonesia, Aryana Satrya, menyatakan, industri rokok sangat pintar, karena menyasar generasi muda sebagai pengganti generasi tua sebagai target pasarnya.